Tuhan maha besar, maha bijaksana dan maha tak terbatas, tak terbatas pula jalan dan cara menuju-Nya

Posts tagged ‘kecenderungan sifat manusia dan pengendalian diri menurut ajaran wrhaspatitattwa’

KECENDERUNGAN SIFAT MANUSIA DAN PENGENDALIAN DIRI

Menurut Ajaran Wrhaspatitattwa

        Dalam ajaran agama Hindu tujuan akhir manusia hidup didunia ini adalah untuk mencapai moksa, kedamaian abadi yaitu menyatunya Atman dengan Sang Parama Atman. Atman merupakan percikan atau sinar dari sang Parama Atman (Sang Hyang Widhi). Bila Jiwatman (Atman yang menempati tubuh manusia) belum mencapai kesempurnaan maka sang Atman belum bisa kembali dan menyatu dengan Parama Atman, dan nantinya sang Atman ini akan menitis lagi kedunia dengan badan yang berbeda pula sesuai dengan karma yang diperbuat semasa hidup dikehidupan yang lalunya. Akan menitis menjadi manusia bila subha karma yang banyak diperbuat atau bunatang dan tumbuh-tumbuhan bila asubha karma yang banyak diperbuat seemasa hidupnya.

(lebih…)